wasilah agama adalah media silaturahmi Wasilah merupakan sarana atau usaha untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT. Hal ini dilakukan agar doa dari seorang muslim dapat segera terkabul, dan diberikan keberkahan dari setiap pencapainnya Wasilah juga merupakan alam (nama tempat) yang berada paling tinggi di surga yang merupakan kedudukan dan tempat tinggal Rasulullah di surga tempat yang paling dekat dengan Arsy.